Fitur baru GlotPress: penanda “terjemahan perlu diperbaiki”
GlotPress (https://translate.wordpress.org/) sekarang memiliki fitur penyaring khusus untuk “terjemahan yang perlu diperbaiki”. Untuk melihatnya secara langsung, Anda dapat mengunjungi tautan berikut. Pada saat artikel ini disusun, jika tautan tersebut dikunjungi di web browser, maka akan tampil daftar string dalam “Changes requested”. Penanda “terjemahan perlu diperbaiki” ini dibuat secara manual oleh GTE (General Translation Editor) melalui…
Potensi keuntungan ekonomi dari upaya menyelenggarakan kegiatan pitulasan
Kegiatan perayaan 17-an biasanya diselenggarakan secara meriah di berbagai tempat. Pada hari-hari sebelum tanggal 17 Agustus rangkaian kegiatan biasanya sudah dimulai. Dalam hari-hari tersebut ada berbagai perlombaan adu ketangkasan yang memancing tawa para penonton. Bentuk lomba diupayakan sedemikian rupa supaya dapat menjadi daya tarik warga untuk datang ketawa dan seneng-seneng bareng. Maka tidak heran jika banyak…
5 strategi sederhana dalam mengaktifkan WordPress Meetup Tegal
Data dari W3Techs per 3 Agustus 2022, 43% dari seluruh website di dunia dibuat menggunakan WordPress. WordPress benar-benar sudah mengglobal. Sehingga tidak sulit untuk menemukan pengguna WordPress di berbagai daerah di Indonesia. Dari hasil research manual dengan mesin pencari Google, ada lebih dari 55 situs WordPress di Tegal. Daftarnya dapat dilihat di tautan berikut. Berdasarkan…
Social space di Tegal: Kafe Tempat Peraduan Slawi
Alamat: Jl. Supriyadi No.3, Griya Trayeman, Trayeman, Kec. Slawi, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah 52414 Jam buka: 08.00 – 01.00 WIB Google Map Instagram Foto:
Bertemu kontributor WordPress di Yogyakarta
WordPress adalah software open source andal yang dibangun oleh orang-orang baik dari seluruh penjuru dunia. Para desainer, developer, marketer, atau apa pun latar belakang profesional/non-profesional bekerja dari tempat mereka masing-masing (di kamar kos, kontrakan, kafe, co-working space, bahkan di stasiun kereta sekali pun) bekerjasama membangun WordPress, platform pembuat situs web, menjadi lebih baik dari waktu…
Belajar menjadi kontributor WordPress
Internet adalah sarana yang saya gunakan untuk terhubung dengan dunia luar menggunakan komputer (baik berupa laptop maupun handphone). Hubungan yang terjalin dengan dunia luar tidak ada gunanya jika tanpa adanya tujuan. Tujuan itu penting karena waktu saya terbatas hanya 24 jam. Sedangkan dalam rentang waktu tersebut saya punya tanggung jawab untuk pribadi, keluarga, dan lingkungan. …